Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT BYD Auto Indonesia

  

Join Grup Loker Kita @lokerkarawang.id
Follow juga Tiktok Kita @lokerkarawang.id
Follow instagram kita @infolokerkarawang123

idirikan pada November 1994, BYD adalah perusahaan teknologi tinggi yang ekosistem untuk memanfaatkan inovasi teknologi demi kehidupan yang lebih baik. Setelah lebih dari 29 tahun pertumbuhan pesat, BYD telah memainkan peran penting dalam industri terkait elektronik, otomotif, energi terbarukan, dan transit kereta api. Dengan fokus pada akuisisi, penyimpanan, dan penerapan energi, BYD menawarkan solusi energi baru tanpa emisi yang komprehensif. Sebagai perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Hong Kong dan Bursa Efek Shenzhen, pendapatan tahunan BYD pada tahun 2023 melebihi RMB 602 miliar atau setara dengan IDR 1.361 triliun .

PT BYD Auto Indonesia berencana membangun pabrik mobil listrik di Subang, Jawa Barat. Pabrik ini akan dibangun di Kawasan Industri Subang Smartpolitan, dengan lahan seluas lebih dari 108 hektar. Pabrik tersebut direncanakan akan mulai beroperasi pada awal tahun 2026.
Pembangunan pabrik BYD di Subang merupakan bagian dari investasi yang lebih besar, yaitu lebih dari 1 miliar USD (Rp16 triliun) di Indonesia. Pabrik ini akan mencakup pusat penelitian dan pengembangan, serta fasilitas pelatihan teknologi terbaru.

Pabrik BYD di Subang ditargetkan akan memproduksi mobil listrik dan kendaraan listrik hybrid (PHEV). BYD juga akan mengembangkan ekosistem EV yang komprehensif dan terintegrasi di kawasan Subang Smartpolitan.

Saat ini, BYD telah menjual beberapa model mobil listriknya di Indonesia, seperti Dolphin, Atto 3, dan Seal. BYD juga telah membawa brand premiumnya, Denza, ke Indonesia.

Foreman

Kuаlіfіkаѕі:

  1. Pemecahan masalah yang baik
  2. Pengalaman jadi team leader minimal 1 taun.
  3. Memiliki keterampilan komputer
  4. Minimal pendidikan SMA
  5. Bisa berbahasa mandarin
  6. Bisa menggunakan WMS dan LES
  7. Pengalaman di industri otomotif
  8. Usia maksimal 35 tahun
Alamat PT BYD Auto Indonesia
Sawangan, Kec. Cipeundeuy, Kabupaten Subang, Jawa Barat

Sekedar Informasi

Lebih berhati-hati dengan informasi lowongan penipuan, pastikan cek terlebih dahulu alamat tempat seleksi dengan alamat resmi perusahaan. Jika kalian menemukan penipuan informasi lowongan kerja di situs ini, mohon untuk menghubungi admin diInstagram @infolokerkarawang123

CARA LAMAR
Bagi anda yang ingin melamar silahkan Kirim CV dan berkas lamaran Anda ke email dibawah ini,
 
Email PT BYD Auto Indonesia
hokyacareer@gmail.com

Subjek Email 

   POSISI_NAMA

Pastikan isi data diri dengan lengkap dan benar

Segera kirim lamaranmu ya, sebelum ditutup...

Semoga dilancarkan prosesnya sampai diterima di Perusahaan tersebut

Follow Tiktok kita @lokerkarawang.id

Follow instagram kita @infolokerkarawang1