Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT Sharp Electronics Indonesia

              




Follow Tiktok kita @lokerkarawang.id
Follow instagram kita @infolokerkarawang123
Join Grup Loker Kita @lokerkarawang.id


Profil Perusahaan

PT Sharp Electronics Indonesia adalah anak perusahaan dari Sharp Corporation, perusahaan teknologi global yang berkantor pusat di Jepang. PT Sharp Electronics Indonesia didirikan pada tahun 1970 dan beroperasi di Indonesia dengan fokus utama pada produksi, penjualan, dan distribusi produk elektronik. PT Sharp Electronics Indonesia beralamat di Jl. Harapan Raya Lot LL1 LL2 Karawang International Industrial City, Sirnabaya, Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41361

Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam produk elektronik, termasuk televisi, peralatan rumah tangga, sistem audio, produk IT, peralatan kantor, sistem energi, dan komponen elektronik. PT Sharp Electronics Indonesia juga terlibat dalam produksi panel LCD, mikrokomputer, dan peralatan lainnya.

Selain itu, perusahaan ini juga berkomitmen untuk menjalankan operasinya dengan memperhatikan lingkungan melalui program-program ramah lingkungan. PT Sharp Electronics Indonesia juga aktif dalam berbagai kegiatan sosial dan tanggung jawab perusahaan, termasuk pendidikan, kesehatan, dan lingkungan.

PT Sharp Electronics Indonesia memiliki jaringan distribusi yang luas di Indonesia dan terus berusaha untuk memenuhi kebutuhan pelanggan dengan produk inovatif dan berkualitas tinggi.

Lowongan Kerja

Saat ini  PT Sharp Electronics Indonesia  sedang membuka lowongan pekerjaan, berikut informasi selengkapnya:

Internal Control Staff

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 dari Teknik Industri
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Fresh graduate dipersilakan melamar  
  • Pengalaman sebagai SOP Development Staff atau Business Process Staff (sebaiknya minimal satu tahun) akan menjadi nilai tambah 
  • Memiliki pengetahuan terkait ISO ISO 9001; 2015 & ISO 14001, SOP, WI, dan Form.  
  • Memiliki pengalaman terlibat aktif langsung dalam pembuatan Flowchart dan penyusunan sistem SOP atau Business Process  
  • Menguasai Microsoft Office dan Microsoft Visio  
  • Memiliki keterampilan yang baik dalam bidang manajemen waktu, komunikasi, pengorganisasian, dan motivasi kerja 
  • Berorientasi pada detail.  
  • Memiliki kemampuan Analitis & Logical Thinking yang tinggi   
  • Menguasai bahasa Inggris yang baik, baik lisan maupun tulisan   
  • Bersedia ditempatkan di Karawang
CARA MELAMAR

Jika anda berminat silahkan daftarkan diri anda melalu link dibawah ini

Internal Control Staff [KLIK DISINI]

 

Informasi Penting 

  • Proses recruitment tidak di pungut biaya sepeserpun
  • Hati hati dengan panggilan kerja yang didalamnya meminta sejumlah uang, sudah dipastikan itu penipuan
  • Kirim CV dan berkas lamaran terbaik anda agar untuk memperbesar peluang terpanggil di perusahaan tersebut.
Semua Lowongan disitus ini gratis atau tidak di pungut biaya sepeserpun.
Pastikan isi data diri dengan lengkap dan benar
Segera kirim lamaranmu ya, sebelum ditutup
Semoga dilancarkan prosesnya sampai diterima di Perusahaan tersebut.

Follow Tiktok kita @lokerkarawang.id
Follow instagram kita @infolokerkarawang123
Join Grup Loker Kita @lokerkarawang.i